Yusril Saat diwawancarai

Yusril Anggap Gugatan AMIN dan Ganjar Melawan MK, Bukan KPU

Jakarta – Paslon nomor urut 1 Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar dan paslon nomor urut 3 Ganjar Pranowo-Mahfud Md resmi mengajukan gugatan sengketa hasil Pilpres 2024 ke Mahkamah Konstitusi (MK). Ketua Tim Hukum Prabowo-Gibran, Yusril Ihza Mahendra, menganggap gugatan yang diajukan kubu rival itu bak melawan MK sendiri lantaran berkaitan dengan putusan MK yang mengubah syarat pencalonan.“Kalau…

Read More
Final Swiss Open 2024

Ganda Putri Indonesia Lanny/Ribka Juara Swiss Open 2024

Jakarta, Ganda putri Indonesia, Lanny Tria Mayasari/Ribka Sugiarto juara Swiss Open 2024 usai mengalahkan pasangan Taiwan Hsu Ya Ching/Lin Wan Ching pada babak final 13-21, 21-16, 21-8 pada Minggu (24/3) malam WIB.Lanny/Ribka mampu memimpin jauh di awal permainan dengan keunggulan 4-0. Namun pasangan Taiwan mampu berbalik unggul dan meninggalkan Lanny/Ribka 11-6 di interval gim pertama….

Read More
Illustrasi mobil listrik

Produsen Otomotif di Amerika Rugi Rp 95 Jutaan untuk Setiap Kendaraan Listrik yang Dijual

Jakarta – Menurut sebuah penelitian, produsen mobil listrik di Amerika Serikat mengalami kerugian di setiap penjualan unitnya. Ekspektasi produsen terkait perkembangan penjualan kendaraan listrik belum terpenuhi bahkan membuat investor khawatir. Di sisi lain, ekspektasi konsumen terhadap performa kendaraan listrik yang diinginkan masih sulit diwujudkan.Sebuah studi baru dari Boston Consulting Group (BCG) menemukan fakta bahwa produsen…

Read More
asndy walsh sedang latihan

Sandy Walsh Tinggalkan Timnas Indonesia

Jakarta, Sandy Walsh telah meninggalkan Timnas Indonesia di Vietnam dan sedang bertolak kembali ke klubnya di Belgia, KV Mechelen.Sandy Walsh dipastikan absen pada laga Vietnam vs Timnas Indonesia di Stadion My Dinh, Hanoi, Selasa (26/3) mendatang lantaran sanksi akumulasi kartu. Lantaran tidak main melawan Vietnam di leg kedua, Sandy Walsh pun memutuskan untuk izin pulang…

Read More
misil rusia ditembakkan

Rudal Jelajah Rusia Langgar Wilayah Udara Polandia

Militer Polandia melaporkan bahwa sebuah rudal jelajah milik Rusia yang ditembakkan ke kota-kota di Ukraina barat melanggar wilayah udara Polandia. Dalam unggahan di media sosial X, militer Polandia mengatakan bahwa sekitar 40 detik, wilayah udara Polandia dilanggar oleh salah satu rudal jelajah yang ditembakkan pada malam hari oleh angkatan udara Federasi Rusia. “Benda tersebut terbang…

Read More
Yusril Izra Mahendra

Yusril: Kubu Anies dan Ganjar Mohon Pilpres Ulang Setelah Gibran Didiskualifikasi, Sulit Dikabulkan

JAKARTA, – Wakil Dewan Pengarah Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka, Yusril Ihza Mahendra mengatakan bahwa permohonan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar dan Ganjar Pranowo-Mahfud MD yang meminta pemilihan presiden (Pilpres) 2024 diulang usai Gibran didiskualifikasi sulit dikabulkan. Diketahui, kubu Anies dan Ganjar sudah resmi melayangkan gugatan sengketa Pilpres ke Mahkamah Konstitusi (MK). “Bahwa kedua…

Read More
Kerusakan Akibat gempa

23 Kecamatan di Jatim Rusak Parah akibat Gempa Bawean

Jakarta, Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mencatat, sebanyak 23 kecamatan di Jawa Timur mengalami kerusakan parah akibat gempa Tuban-Bawean yang mengguncang pada Jumat (22/3) lalu.Sebanyak 23 kecamatan itu tersebar di 21 kabupaten dan 7 kota di Jawa Timur yang terdampak gempa. Kabupaten Tuban menjadi wilayah paling banyak mengalami kerusakan. Sebanyak 12 kecamatan di Tuban tercatat…

Read More

Jadwal Buka Puasa Hari Ini di Jabodetabek Minggu 24 Maret 2024

Jakarta, — Umat muslim di Indonesia telah memasuki hari ke-13 dalam menjalani ibadah puasa di bulan Ramadan 1445 Hijriah, Minggu (24/3).kami merangkum jam berbuka puasa di sejumlah daerah di Indonesia. Jadwal ini juga dapat diakses masyarakat melalui situs bimasislam.kemenag.go.id/jadwalimsakiyah.Lihat Juga : MK Gelar Sidang Sengketa Pemilu Polisi Prediksi Puncak Mudik Lebaran 5 April, Arus Balik…

Read More

MK Gelar Sidang Perdana Sengketa Pemilu 27 Maret 2024

Jakarta, Mahkamah Konstitusi (MK) akan menggelar sidang perdana sengketa atau perselisihan hasil pemilu (PHPU) 2024 pada Rabu (27/3) mendatang.Hal tersebut dituangkan dalam Peraturan MK Nomor 1 Tahun 2024 tentang Tahapan, Kegiatan, dan Jadwal PHPU 2024. Beleid itu diteken Ketua MK Suhartoyo tertanggal 18 Maret 2023. Jangan lewatkan : Dijamin Anti Rungkad “Pemeriksaan pendahuluan, memeriksa kelengkapan,…

Read More

AHY Bersyukur Ganti Koalisi: Coba Masih di Tempat Lama, Hancur Lebur

Jakarta, — Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menyindir partai-partai di Koalisi Perubahan yang sudah bermanuver ke sana ke mari meski Pilpres belum selesai.Dalam acara buka bersama Partai Demokrat di Jakarta, Sabtu (23/3), AHY bersyukur Partai Demokrat tidak menjadi bagian koalisi itu lagi. Lihat Juga : MK Gelar sidang sengketa Pemilu “Sekali lagi…

Read More